5 mins read

MADU DAN KHASIATNYA Suplemen Sehat Tanpa Efek Samping

MADU DAN KHASIATNYA

      Suplemen Sehat Tanpa Efek Samping

 

 

 

 

Penulis : Faisal M. Sakri

Editir  : Queena Ns

Tata bahasa   : Fians Els

Tata letak       : YE. Saputra

 

 

 

 

Diterbitkan Oleh :

Penerbit Diandra Pustaka Indonesia

( Kelompok Pnerbit Diandra)

Jl. Kenanga no. 164

Sambilegi Baru Kidul Magu Woharjo, Depok, Sleman, Yogyakarta

Telp.: (0274) 4332233 Fax.: (0274) 485222

E-mail : diandra.penerbit@gmail.com

 

 

 

 

Cetakan 1, Mei 2015

ISBN : 978-602-19081-2-9

 

 

 

Dahsyatnya Madu

 

Madu merupakan aebuah cairan yang menyerupai sirup yang dihasilkan oleh lebah madu, madu memiliki rasa manis yang tidak sama dengan gula atau pemanis lainNya. Rasa manis itu berasal daricairan manis yang terdapat pada bunga maupun ketiak dau nyang dihisap lebah.

Madu dihasilkan dari dua jenis lebah, yaitu lebah liar dan lebah budidaya, madu yang dihasilkan dari lebah liar berasal dari pohon yang berbatang tinggi yang disebut oleh masyarakat dengan nama pohon sialang. Warna madunya juga cendrung pekat. Sedangkan madu yang dihasilkan dari lebah budidaya berasal dari tanaman rendah seperti tanaman buah-buahan maupun tanaman pertanian dengan warna madu yang cendrung cerah.

Karakteristik

Ada berbagai jenis madu, tergantung dari jenis sari bunga yang diambil oleh lebai itu sendiri. Warna madu juga berbeda-beda setiap jenisnya.

Madu yang dihasilkan di negara-negara Asia yang memiliki hutan tropis seperti Indonesia, Malasyia, Thailand, Filifina, dan Vietnam mempunyai kadar air yang cenderung tinggi, Akibatnya madu itu meledak, berbusa, cepat berubah warna, dan mudah berubah aroma. Sedangkan madu yang dihasilkan di negara-negara Eropa yang memiliki hutan sub-tropis mempunyai kadar air yang cendrung rendah.

Ragam Jenis

Masyarakat di indonesia lebih mengenal madu arab, madu kalimantan, madu sumbawa. Padahal mutu dan kualitas madu sangat tergantung pada asal nektal bunga yang hisap oleh lebah, oleh karena itu penamaan yang lazim dikenal saat ini bukan hanya berdasarkan asal tempat madu tersebut diproduksi seperti yang disebut diatas, tetapi dari nektal, misalnya madu bungan randu, madu bunga kopi, madu bunga klengkeng, madu bunga rambutan, madu aneka jenis bunga, madu bunga durian, madu bunga kelapa, dan lain-lain. Masing-masing madu dari aneka jenis tumbuhan ini memiliki roma yang khas dan khasiat yang berbeda-beda.

Keunggulan Madu

Madu terkenal di dunia kesehatan karena banyak mengandung khasiat jauh sebelumnya dunia kedokteran berkembang pesat, mudah sudah dipercayai banyak orang sebagai unsur yang dapat menyembuhkan berbagai macam penyakit. Penelitian medis juga menjelaskan bahwa khasiat madu memang sangat mujarab. Bukti-bukti mengenai keunggulan madu :

  1. Pengganti Gula

Madu bisa juga dijadikan untuk pengganti gula karena madu lebih menyehatkan dibandingkan gula yang di pasaran. Untuk meningkatkan rasa manisnya, anda menambahkan susu pada madu, campuran susu dan madu ini dapat meningkatkan sistem kekebalan tubuh manusia.

  1. Mudah Dicerna

Walau memiliki kandungan asam yang tinggi, madu mudah dicerna oleh perut yang paling sensitif sekalipun karena molekul gula madu dapat berubah menjadi gula lain ( misalnya fruktosa menjadi glukosa)

  1. Sumber Vitamin dan Mineral

Madu mengandung berbagai vitamin dan mineral, umumnya madu mengandung Vitamin C, Kalsium dan zat besi.

  1. Sumber Antioksidan

Madu mengandung nutraceuticals yang ekektif dalam menghilangkan radikal bebas dari tubuh manusia sehingga dapat meninimalisir pengaruh buruk radikal bebas, kandungan Antioksidan ini juga memberikan manfaat kecantikan dan kesehatan kulit, dan membuat tubuh anda lebih sehat,  terhindar dari penyakit dan terlebih lebih awet muda.

  1. Memenuhi Kebutuhan Protein

Kadar protein dalam madu adalah relatif kecil, yaitu sekitar 2,6 persen, tetapi kandungan asam aminonya cukup beragam, baik asam amino non-esensial maupun esensial Asam Amino inilah yang memenuhi kebutuhan protein balita.

  1. Mengandung Zat Antibiotik

Dari penelitian Peter C.Molan (1992), Peneliti ini Departement of Biological Sciences, Universsity of Waikoto Hamilton, New Zealand, terbukti bahwa madu  mengandung antobiotik yang aktif melawan serangan  berbagai patogen penyebab penyakit. Beberapa penyakit infeksi yang dapat disembuhkan dan hambat dengan mengonsumsi madu dengan teratur  antara lain batuk, demam, penyakit jantung gangguan hati, paru-paru, penyakit yang dapat menggangu fungsi  mata, saraf dan telinga, plus infeksi saluran pernafasan akut dan madu dapat di manfaatkan sebagai pengobatan alami untuk mempercepat penyembuhan luka dan lecet.

  • Ragam Khasiat

Sejak zaman dahulu manusia mempercayai bahwa madu memiliki berbagai macam manfaat, madu bisa dimanfaatan sebagai obat makanan, perawatan kecantikan, bumbu penyedap bahkan balsam untuk mumi.

Khasiat Madu telah dikenal sejak zaman Mesir kuno, bahkan Ratu Cleopatra telah menggunakan madu untuk merawat esehatan dan kecantikan. Sedangkan tradisi orang jepang adalah meminum madu setiap malam agar mereka dapat bangun tidur dalam keadaan segar dan sehat.

Selain bagi kesehatan, madu juga bermanfaat untuk urusan kecantikan, hebatnya lagi, manfaat madu dapat dirasakan untuk segala usia baik balita, anak-anak, remaja, dewasa, ataupun manula. Bahkan untuk bayi, janin dan ibu hamil pun, madu dapat memberikan berbagai macam manfaat. Adapun khasiatnya lainnya adalah :

  • Madu dapat membantu ginjal dan usus untuk berfungsi lebih baik;
  • Jika dibandingkan jumlah gula yang sama, kandungam kalori pada madu juga 40 persen lebih rendah;
  • Madu tidak menambah berat bada;
  • Madu dapat berdifusi ke dalam darah dalam waktu tujuh menit;
  • Molekul gula bebas pada memuat pada otak berfungsi lebih baik karena otak merupakan pengonsumsi terbesar untuk gula.

#Musabbihin Jurusan MPI Semester V Dosen Fizian Yahya, M.Pd

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *