STUDIUM GENERAL TAHUN AJARAN 2020/2021
STUDIUM GENERAL Tahun Akademik 2020-2021.
Kembang Kerang Daya. PGMI.STAIDK.COM
Studium general adalah istilah yang umum untuk kegiatan awal tahun ajaran baru di perkuliahan, menjadi ajang memperkenalkan kampus dengan penerapan agenda umum yang moderen dan terencana mapan. meski awalnya di terapka di eropa dan negara maju lainnya, di indonesia Studium general juga di sebut dengan kuliah umum untuk meningkatkan pengetahuan dan silaturrahmi masyarakat kampus.
STAI DARUL KAMAL NW mengadakan kegiatan studium general atau kuliah umum setiap awal tahun ajaran baru, dan kali ini untuk tahun akademik 2020/ 2021 bertepatan pada hari sabtu, 26 september 2020 pukul 14:00 – selsai. menjadi ajang perkumpulan selurauh mahasiswa mulai dari para MABA hingga mahasiswa tua. Yang menjadi narasumber utama dalam acara ini Prof. Dr. H, Lukman Al-Hakim, MM beliau sekaligus Rektor di STAI DARUL KAMAL NW.
Kuliah umum di abagi menajadi 3 sesi, sesi pertama di studium general dengan tema memaksimalkan dimensi kemanusiaan melalui pembelajaran daring Prof. Dr. H, Lukman Al-Hakim, MM beliau menuturkan bahwa “ PEMBELAJARAN DARING ATAUPUN MANUAL INTINYA ADA KEMAUAN”. Singkat padat dan jelas sekali, sebelumnay beliau banyak menyinggung akan peran manusia menjadi khalifah di bumi Allah SWT, selanjutnya di sebutkan beberapa alasan kenapa manusia yang menjadi kahlifah :
1. pemimpin karena menjadi pilihan
2. menjadi wakil tuhan ( memimpin dunia )
3. manusia siap menerima amanah
4. manusia di berikan ilmu.
Pelantikan pengurus STAI Journal menjadi penutup beliau di mimbar acara.
Sesi ke dua studium general menghadirkan motivator muda yang membahas tentang BELAJAR DI BUMI ALLAH SWT, di hadiri oleh TGH Muhammad Mudzanni MA, TGH Zainuddin Zain Lc dan TGH Taufiq Lc. Beliau bertiga bergiliran shareing mulai dari pengalaman, isi buku, motivasi dan nasihat hikmah bagi penuntut ilmu. Narasumber pertama TGH Muhammad Mudzanni MA beliau mengatakan bahwa belajar bukan tentang WHERE! Tetapi HOW! Ilmu tak memandang tempat kau belajar namun bagaimana kau mampu menggali ilmu sebanyak-banyaknya dan mengamalkannya. Cerita manis akan musim gugur di negeri orang beliau dengan tegas menyatakan “ saya memilih menjadi menjadi kecil diantara orang yang besar tidak menjadi besar dianatara orang yang kecil ”.
TGH Zainuddin Zain Lc beliau banyak membrikan masukan dan motivasi untuk menghidupkan kembali budaya literasi dan himpunan organisasi, selain itu juga dengn jiwa intelektual yang mapan beliau banyak memebrikan masukan mulai dari cerita dari novel-novel hingga film layar lebar, Bagi beliau yang muda dan bericara di hadapan genarasi milenials dunia maya. semanagat terus untuk menuntut ilmu dan jangan mau kalah dengan gererasii muda yang lain di luar sana. Narasumber ke tiga TGH Muhammad Mudzanni MA beliau banyak mengingatkan akan kelebihan pentut ilmu agama itu penuhdengan berkah, “ KEBERKAHAN MAHAL!” tuturnya, belajar di STAI DARUL KAMAL NW menjadi salah satu tempat yang memberiakan kesempatan untuk kita menadpatakan ilmu dan keberkahannya. Wallahu’alam.
Sesi ke Tiga, Adapun pada kesmpatan itu setiap Ketua PRODI dari PGMI, IAT dan MPI. Memperkenalkan masing-masing jurusan akan proses perkuliahan during dan manual yang akan di terapkan. Setelah menghairkan setiap pembicara dari asi-masing prodi mahasiswa di berikan kesempatan untuk bertanya dan mengadukan semua keluh kesah proses perkuliahan daring dan harapan bebrapa solusi yang dapat di intopeksi oleh kampus, dosen dan mahasiswa.
Oleh : Ulfa Nurhakikah ( 2018.119.26.0053 )
#DOKUMENTASI