Sebuah Tekad
1 min read

Sebuah Tekad

“Aku harus berubah jadi orang baik”

Merindukan memang serasa sakit

cemburu memang membuat hati resah dan gelisah,

hati ndak karuan jadinya, sedikit dikit rindu, sedikit dikit benci melihat si dia bersama orang lain

Jadi ku ingin bertekad menjadi wanita yang baik, meyakini jodoh Allah yang ngatur, tidak mengukur dia, menilai hal yang baik-baik saja, berusaha untuk shalat 5 waktu tepat di waktunya, berusaha mengikhlaskan meski tak bisa, berpakaian yang sopan dan rapi, berusaha untuk hijrah.

Menjadi wanita yang dapat bermanfaat bagi banyak orang, jadi guru yang dapat mendidik diri sendiri dan para siswa dan santri.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *