Review Buku : True Stalker Karya Sirhayani
1 min read

Review Buku : True Stalker Karya Sirhayani

■ True Stalker ■ 📝 : Sirhayani
■ 🌄 : Media Kita ■ Tahun : 2017 ■📖 : 506 Halaman ■ Pengulas : Ulfa Nurhakikah■ Ig : @k.i.k.o.k.i

Versi terbaru dari cerita Wattpad dibaca lebih dari 9,4 juta kali.

” wah Sehebat apa teenlit ini? Yang baca sampai sebanyak itu” (kesan pertama pas lihat cover ) Covernya juga pinkkyy lucuu.
.
.
True Stalker. Dugaanku, ini sekedar novel bercerita gadis kepo dan tukang stalker cogan di sosmed. Setelah di buka di halam pertama ternyata 506 halaman ini pake alur baju mundur/campuran. 1% bercerita setelah si Adiba menikah 99% kisah kasih di sekolah hehe.
Tepatnya Full story kebanyakan masalah cinta dan persahabatan. Di mana masa SMA adegan Cinta monyet, putus nyambung, ngefans kakak kelas, iri lihat senior cantik, Tongkrongan Wakop, Jago berantem dan serupa dengannya 🤭
.
.
.
Anak wattpad. Mungkin nggak asing lagi dengan tokoh Adiba Ayudia dan Agam Afif Pratama. Bisa di bilang mereka menjadi Rama dan Sinthanya. Yang baca aja se banyak itu 😬. Ending memang udah bisa ketebak sih, tapi tetap asix dan lumayan enak santap buat nambah nostalgia masa SMA. 😂
.
.
.
Novel ini ngajarin kita buat nggak terlalu baper dalam segala hal, Berharap besar kepada seorang, ikatan persahabatan dan kepercayaan kepada orang lain. Segala hal yang seharusnya berporsi, memang harus di pakai sesuai takaran.

Jangan Berlebihan! 😁

#OTDePs #Bacahakikah
#oneweekonebook #aliflamliterasi #staidk #semangatmembaca #bookstagram #truestalker #bahagiabersamabuku

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *